Mengenal Windows 10

windows 10
"Hi Perkenalkan nama saya Windows 10 !!" Begitulah nada windows 10 jika dia bisa berbicara, para pecinta wicrosoft tentunya sudah menggunakan WIN 10 di setiap perangkat komputer maupun notebook yang  mereka miliki. namun tahukah kalian Alasan mengapa Windows 10 ada pada saat ini ?. Perusahaan tebesar microsoft tentunya tidak bakal tinggal diam begitu saja mereka akan terus mengembangkan sistem operasai yang mereka punya untuk bersaing dengan sistem operasi yang lainnya.

Kurangnya Fitur-fitur windows 8 yang telah di rilis microsoft pada tanggal 26 Oktober 2012 lalu membuat para ahli dari microsoft mengembangkan atau lebih akrabnya mendesain ulang kekurangan fitur tersebut dan menambahkannya pada Windows 10 ini.

Tanggal Rilis Windows 10

Windows 10 secara resmi di rilis pada 29 July 2015, Windows 10 ini di perkenalkan di publik sudah sejak bulan April 2014 pada pertemuan konference Wicrosoft. para penggemar sistem operasi windows di buat begitu penasaran akan tampilan dari Windows 10 dan saat ini mereka dapat menikmati bagaimana kinerja dari windows 10 ini.

Empat edisi utama dari Windows 10, yaitu:
  • Windows 10 Home: dirancang untuk digunakan dalam komputer mejalaptop, dan tablet. Edisi ini termasuk semua fitur tingkat-konsumen dan setara dengan versi dasar dari Windows 8, 8.1, Windows 7 Home Basic dan Home Premium.
  • Windows 10 Pro: sebanding dengan Windows 8 Pro, Windows 7 Professional dan Ultimate, dan Windows Vista Business dan Ultimate. Edisi ini dibangun dari edisi Home dan menambahkan fitur penting untuk bisnis, dan memiliki fitur yang setara dengan Windows 8.1 Pro.
  • Windows 10 Enterprise: memberikan semua fitur dari Windows 10 Pro, dengan fitur tambahan untuk membantu dengan organisasi berbasis IT, dan akan memberikan fungsi yang setara dengan Windows 8.1 Enterprise dan hanya tersedia melalui lisensi volume.
  • Windows 10 Education: memberikan semua fitur Windows 10 Enterprise, dirancang untuk digunakan di sekolah, kampus dan universitas. Edisi ini akan tersedia melalui Lisensi Volume Akademi Microsoft, dengan cara yang mirip dengan Windows 8.1 Enterprise.


2 Responses to "Mengenal Windows 10"

  1. kalo menurut saya windows 10 itu seperti windows 7 yang dibuat ulang namun menggunakan metro style

    ReplyDelete
    Replies
    1. kalo saya beranggapan, win 10 merupakan pembaharuan dari windows 8 yang menurut saya fitur-fiturnya kurang kompliy

      Delete

Berkomentarlah layaknya seorang Blogger Profesional, Jangan sekedar meninggalkan jejak saja. komentar yang baik akan membangun ke seksesan dari Blog tersebut. Mari Budayakan Berkomentar Yang Relevan